DEFINISI: Stumble Guys merupakan game multiplayer bergenre party knockout . Dalam game ini, ada lebih dari 20 map yang bisa kamu jelajahi dengan berbagai rintangan menantang. Diakhir permainan, akan ada satu orang yang bertahan dan keluar sebagai pemenang. Nantinya, pemain tersebut berhak mendapatkan crown di profil stumble guys yang dimiliki. Crown Stumble Guys tersebut merupakan penanda pemain berhasil melewati rintangan hingga permainan berakhir. Apa Itu Crown Stumble Guys? Seperti yang telah disebutkan sebelumnya, crown Stumble Guys adalah mahkota yang akan didapatkan pemain karena mampu bertahan hingga pertandingan berakhir. Setiap pemain Stumble Guys berkesempatan untuk mengoleksi crown di profil masing-masing. Makin banyak crown yang dikumpulkan, makin andal seorang pemain dalam menaklukkan tantangan di gim ini. Seiring banyaknya mahkota yang dikumpulkan, kamu berpeluang untuk bertengger di papan perin...
PENJELASAN: Subway Surfers adalah permainan melarikan diri yang diusung oleh Kiloo Games [ 1 ] dan Sybo Games , sebuah perusahaan swasta asal Denmark . Permainan ini tersedia untuk Android , iOS , Kindle , dan Windows Phone . [ 1 ] Pemain berperan sebagai seorang remaja hooligan yang setelah tertangkap memasang grafiti ke sisi kereta api , berlari ke bawah trek untuk melarikan diri dari Inspektur dan anjingnya . Sebagai hooligan, pemain diminta untuk ambil koin emas sebanyak mungkin dari udara sekaligus menghindari tabrakan dengan kereta api dan benda-benda lainnya. Pada permainan ini terdapat benda khusus, seperti perburuan mingguan, yang dapat menambah penghargaan dalam permainan. Subway Surfers dirilis pada 24 Mei 2012 [ 2 ] dengan pembaharuan berdasarkan libur musiman. Sejak 2 Januari 2013, pembaharuan telah didasarkan pada "World Tour" yang menempatkan permainan di kota baru setia...
Tujuan utama dari BabyBus adalah menyediakan konten edukatif yang menyenangkan untuk mendidik anak-anak sambil bermain. Baby Panda World adalah salah satu game populer dari BabyBus.
Comments
Post a Comment